VisiĀ 

“Menjadikan perpustakaan mampu mengembangkan pengetahuan, karakter dan keterampilan bagi warga sekolah”

Misi

  1. Memberikan layanan yang ramah, santun, tegas, tertib dan tangkas;
  2. menyediakan koleksi bahan pustaka yang diperlukan oleh seluruh warga sekolah dan masyarakat;
  3. menyediakan koleksi bahan pustaka yang menunjang kegiatan pembelajaran di sekolah;
  4. meningkatkan semangat gemar membaca warga sekolah;
  5. menjadikan perpustakaan lebih bermanfaat, menyenangkan danĀ  nyaman bagi pengunjung;
  6. meningkatkan kualitas SDM para pengelola agar mampu memberikan pelayanan yang memuaskan;
  7. menjadikan perpustakaan sebagai sumber informasi teknologi dan komunikasi;
  8. mewujudkan perpustakaan digital/digital library.